_COMPLEX COMMUNITY_
Lagu ini dinyanyikan oleh Angel sebagai rasa sayangnya untuk Mama. Kata Angel, lagu ini sangat berkesan untuknya. Lagu ini syairnya ada yang diubah sehingga sesuai dengan anak-anak. Katanya juga, ketika rekaman lagu ini Angel sedih dan teringat akan mamanya. Bahkan, Angel menangis ketika sedang rekaman lagu ini.
Apa yang ku berikan untuk mama
untuk mama
tersayangTak ku miliki sesuatu berharga
untuk mama
tercintaHanya ini ku nyanyikan
senandung dari hatiku untuk mama
hanya sebuah lagu sederhana
lagu cintaku untuk mamaWalau tak dapat s’lalu ku ungkapkan
kata cintaku
‘tuk mamaNamun dengarlah hatiku berkata
sungguh ku sayang
padamu mamaOh, hanya ini ku nyanyikan
senandung dari hatiku untuk mama
hanya sebuah lagu sederhana
lagu cintaku untuk mamaPercayalah hanya diriku paling mengerti
kegelisahan jiwamu mama
dan arti kata kecewamuMama yakinlah hanya aku yang paling memahami
besar arti kejujuran diri
indah sanubarimu mama
percayalah…
lagu cintaku untuk mama…
[Sumber: Majalah Bobo, edisi 25, tanggal 25 September 2008]
Comments
Post a Comment
Tinggalkan comentar anda!!
Caranya : (1) Ketik Komentar Anda, (2) Klik "Select profile", (3) Pilih "Name/URL", (4) Ketik Nama Anda ya... (5) URL Isi dengan Link Facebook Anda atau Kosongin aja, (6) Klik "Lanjutkan" dan "Poskan Komentar"
Untuk Pengguna Facebook Silahkan Berkomentar
No Spam!!